Nama dalam Bahasa Inggris

Baik untuk digunakan di kelas bahasa Inggris maupun untuk menamai karakter dalam kisah yang berlatar belakang di negara berbahasa Inggris, memilih nama yang bagus dalam bahasa Inggris sangatlah penting. Lebih baik menggunakan nama-nama klasik jika Anda bukan penutur asli. Nama-nama yang aneh lebih rumit untuk dipilih dan bisa menarik perhatian yang tidak diinginkan. Daftar di bawah ini menampilkan nama-nama depan terpopuler dalam bahasa Inggris untuk anak laki-laki dan perempuan di negara yang berbeda, baik untuk bayi yang lahir hari ini maupun selama 100 tahun terakhir. Tabel terakhir menampilkan nama-nama keluarga dalam bahasa Inggris yang paling sering digunakan di berbagai negara berdasarkan data sensus terbaru dari negara-negara tersebut. Anda tidak akan salah menggunakan salah satu nama dalam bahasa Inggris ini karena semuanya sangat umum.

Nama depan anak laki-laki yang paling sering digunakan dalam bahasa Inggris

Peringkat Inggris tahun 2015 Inggris selama 100 tahun terakhir AS tahun 2014 AS selama 100 tahun terakhir
1 Oliver Jake Noah James
2 Jack Connor Liam John
3 Harry Callum Mason Robert
4 Jacob Jacob Jacob Michael
5 Charlie Kyle William William
6 Thomas Joe Ethan David
7 George Reece Michael Richard
8 Oscar Rhys Alexander Joseph
9 James Charlie James Charles
10 William Damian Daniel Thomas

 

Nama depan anak perempuan yang paling sering digunakan dalam bahasa Inggris

Peringkat Inggris tahun 2015 Inggris selama 100 tahun terakhir AS tahun 2014 AS selama 100 tahun terakhir
1 Amelia Margaret Emma Mary
2 Olivia Samantha Olivia Patricia
3 Isla Bethany Sophia Jennifer
4 Emily Elizabeth Isabella Elizabeth
5 Poppy Joanne Ava Linda
6 Ava Megan Mia Barbara
7 Isabella Victoria Emily Susan
8 Jessica Lauren Abigail Margaret
9 Lily Michelle Madison Jessica
10 Sophie Tracy Charlotte Sarah

 

Nama keluarga yang paling sering digunakan dalam bahasa Inggris

Peringkat Inggris Irlandia AS
1 Smith Murphy Smith
2 Jones O'Kelly Johnson
3 Williams O'Sullivan Williams
4 Brown Walsh Brown
5 Taylor Smith Jones
6 Davies O'Brien Miller
7 Wilson Byrne Davis
8 Evans O'Ryan Garcia
9 Thomas O'Connor Rodriguez
10 Roberts O'Neill Wilson

 

Peringkat Kanada Australia Selandia Baru
1 Li Smith Smith
2 Smith Jones Wilson
3 Lam Williams Williams
4 Martin Brown Brown
5 Gelbero Wilson Taylor
6 Roy Taylor Jones
7 Tremblay Morton Singh
8 Lee White Wang
9 Gagnon Martin Anderson
10 Wilson Anderson Li