Universitas di Amerika

Universitas di Amerika
4.4
900
(900 ulasan)
4.4

Persiapkan diri masuk universitas di Amerika atau lengkapi jurusan kuliah yang sedang Anda ambil dengan mengikuti program bahasa Inggris akademik. Jenis dan durasi program universitas di Amerika kami beragam, dari program pertukaran pelajar yang berjangka panjang selama satu tahun hingga program persiapan universitas yang menjamin Anda akan diterima di salah satu universitas rekanan kami.

Universitas di Amerika

Brosur gratis

Temukan program sesuai usiamu

Temukan program sesuai usiamu

Hult International Business School

Hult International Business School

18+ tahun
Bachelor, Master, MBA
Dapatkan gelar bisnis anda dengan Hult, sekolah bisnis terbaik dengan kampus yang tersebar di penjuru dunia.
Tujuan: Amerika Serikat
Kota: New YorkBostonSan Francisco
EF Languages Abroad

EF Languages Abroad

18-25 tahun
2-24 minggu
Pelajari bahasa asing lebih cepat di salah satu dari 50 kampus EF terakreditasi di luar negeri. Belajar bersama siswa/i dari berbagai negara dan mulai setiap hari Senin.
Tujuan: Amerika Serikat
Kota: New YorkLos AngelesMiamiHonoluluSanta BarbaraBostonSan DiegoSeattle
EF Languages Abroad

EF Languages Abroad

25+ tahun
2-24 minggu
Tingkatkan karier global Anda dengan kursus bahasa yang dipersonalisasi di salah satu kota terbaik di dunia. Dirancang untuk orang dewasa dan profesional.
Tujuan: Amerika Serikat
Kota: New YorkLos AngelesMiamiHonoluluSanta BarbaraBostonSan DiegoSeattle
EF Academic Year Abroad

EF Academic Year Abroad

16+ tahun
Semester atau tahun
Gabungkan studi bahasa dan akademis di kampus EF di luar negeri. Kuasai bahasa dan budaya dengan lancar dan hiduplah seperti penduduk lokal di kota baru.
Tujuan: Amerika Serikat
Kota: New YorkLos AngelesMiamiHonoluluSanta BarbaraBostonSan DiegoSeattle
EF University Preparation

EF University Preparation

16+ tahun
Semester atau tahun
Dapatkan garansi penerimaan untuk masuk ke lebih dari 200+ universitas rekanan EF di seluruh dunia, dan bangun kemampuan untuk memulai karier internasionalmu.
Tujuan: Amerika Serikat
Kota: New YorkBostonSeattle

Universitas di Amerika

Agar dapat kuliah di universitas di Amerika, Anda memerlukan tingkat pemahaman bahasa Inggris yang cukup. Program persiapan akademis kami menuntun Anda untuk mendapatkan hasil yang maksimal, dan memberikan Anda bimbingan dalam memenuhi persyaratan yang diterapkan universitas di Amerika pilihan Anda. Seusai program tersebut, Anda dijamin penempatan di salah satu dari 60 universitas rekanan kami di Amerika. Bagi Anda yang hanya ingin menyelesaikan sebagian dari masa studi universitas di Amerika, lihatlah pilihan pertukaran pelajar kami. Program-program jangka panjang tersebut disesuaikan dengan tingkat bahasa Inggris dan tujuan akademis harapan Anda, seperti peraihan gelar akademik, kredit mata kuliah, atau untuk melewati ujian bahasa Inggris tertentu.

Meraih impian Anda di Amerika

Sebagai seorang pelajar di Amerika Serikat, tujuan Anda ialah untuk mencapai tingkat bahasa Inggris tertentu, menyesuaikan diri dengan budaya Amerika, dan memahami metode mengajar yang digunakann di universitas di Amerika. Pada setiap program universitas Amerika kami, Anda akan berlatih bahasa Inggris setiap hari di dalam dan luar kelas, bersama mahasiswa lainnya dan penduduk lokal Amerika. Beberapa program universitas kami berlangsung di gedung kampus sebuah universitas Amerika, memungkinkan Anda untuk berbaur dengan mahasiswa asli Amerika, serta bersama-sama menggunakan fasilitas kantin, olahraga, dan asrama siswa.

Mengapa EF?

International akkreditiert

Unsere Unterrichtsexpertise und Lernansätze werden weltweit anerkannt.

Terhubung

Belajar bersama pelajar dari lebih dari 100 negara.

Sesuaikan

Jelajahi dunia melalui program-program kami di lebih dari 50 destinasi global.

Capai

Belajar lebih cepat dan lebih komprehensif dengan Metode EF.

EF sepanjang jalan

Sekolah dan kantor kami di seluruh dunia menjamin layanan pelanggan yang luar biasa.

Diakui secara global

Keahlian pengajaran dan pendekatan pembelajaran kami diakui secara global.